Senin, 27 Agustus 2012

Bahan Kotbah : PEMELIHARAAN DITENGAH KESULITAN

DI BERKATI DI TENGAH KESULITAN
Fil 4 : 6
1 RAJA 17 :7-16
Teladan apa yang bisa kita ambil dari janda Sarfat ini :
1. Memiliki sifat belas kasih ( 10)
            Sekalipun ia sendiri perlu dikasihani tapi mampu memberikan kasih kepada orang asing mungkin jauh lebih gemuk dibanding dirinya sendiri.
Contoh : Mat 12 : 7  ( yg dikehendaki adalah belaskasih); Mat 14 :14 ( tergeraklah hati Yesus akn belas kasih terhdp orang banyak)
2. Belajar mempercayai Allah (12)
                 Janda sarfat belajar mempercayai Allahnya Elia, krn Elia terlihat sehat dlm pemeliharaan Allah, krn tdk kekurangan makan saat Israel dilanda kekeringan 3 tahun.
Contoh. Yermia 17 : 7 ( orang yg mengandalkan Tuhan ); 2 Tim 3:5 Secara lahiriah mereka menjalankan ibadah mereka, tetapi pada hakekatnya mereka memungkiri kekuatannya.
3. Hidup dalam ketaatan (15)
                 Elia sedang mengajarkan tentang sebuah ketaatan yg berakhir sebuah pemeliharaan Tuhan. hal baru saja dialami oleh Elia. Janda Sarfat mulai belajar sebuah ketaatan setelah mendengarkan Firman yg di dengar dari Elia.
Sebuah ketaatan membutuhkan sebuah pengorbanan ( Ayub;Daniel; Paulus ;)
4. Mujizat Terjadi ( diawali oleh sebuah ketaatan) (16)
                 Tepung dan minyak tidak habis sampai masa kesukaran berakhir. artinya Allah memelihara hambanya jika taat akan firmanNya.
                 jika kita kembali melihat tentang penciptaan sebelum manusia diciptakan Allah menyiapkan terlebih dahulu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar